Masuk sekolah kedinasan merupakan cita-cita kebanyakan orang. Hal ini dikarenakan adanya jaminan memperoleh pekerjaan setelah dinyatakan lulus sekolah. Salah satu tempat yang menjadi primadona saat ini adalah Akpol. Lulusan dari sini mampu menjadi perwira polisi, adapun persyaratan masuk akpol yang harus dilengkapi dapat disimak berikut ini:1. Berusia Minimal 16 Tahun Maksimal 21 TahunSalah satu persyaratan masuk akpol paling penting adalah usia seorang peserta didiknya. Apabila berada dibawah 16 tahun, meskipun hanya satu bulan pada saat pendaftaran itu tidak akan diterima. Hal ini juga berlaku untuk batas maksimalnya. Sehingga tidak semua usia bisa mengikuti kelas di sini.Ketika nekad melanggar ketentuan ini, bahkan memalsukan data bisa dikenai pasal yang telah ditetapkan. Biasanya yang mampu langsung mendaftar itu anak-anak SMA atau yang berada beberapa tahun diatasnya. Perhitungan rumus bisa dilakukan mulai dari tahun akan mendaftar dikurangi dengan tahun lahir, sebaiknya teliti agar tidak kelebihan atau kurang.2. Tinggi Badan dan Berat Badan IdealPastikan tubuh yang dimiliki tidak hanya sehat, tapi juga proporsional. Jadi tidak boleh gemuk bahkan terlalu kurus, karena dapat berpengaruh dalam proses penilaian. Hal ini yang menjadi tolak ukur dari kelulusan seseorang. Cukup sulit untuk dipenuhi oleh orang yang kelebihan berat badan, tapi jika melakukan olahraga untuk menurunkannya bisa membantu.Ketentuan tinggi minimal pada pria sekitar 165 cm dan wanita 163 cm. Ukurannya bukan hasil dari pembulatan, jika kurang dari itu meskipun hanya 0,5 cm tetap saja tidak bisa melanjutkan tahapan berikutnya. Latihan fisik guna memperoleh tubuh yang diinginkan sangat diperlukan.3. Belum MenikahPada saat ingin menjadi peserta didik di sini, tidak diperuntukkan orang-orang yang statusnya itu telah menikah bahkan punya anak. Apabila bercerai juga tak dapat mengikuti sekolah ini. Jadi tidak boleh ada ikatan pernikahan selama menjalani pendidikan. Hal ini bertujuan agar fokus yang diperoleh saat belajar.Persyaratan ini menjadi satu dari sekian banyak yang begitu menentukan kelulusan seorang pendaftar. Apabila bercita-cita memasuki sekolahan ini perhatikan dengan baik semua keperluan yang menjadi tombak kelulusannya.4. Ijazah Minimal Setingkat SMAAdanya aturan yang menjelaskan bahwa anak SMA yang mampu mendaftar itu berlaku untuk yang lulus. Apabila belum menyelesaikan bahkan mengulang wajib menunggu sampai ijazah keluar. Ketika lulusan MA itu juga diperbolehkan karena mempunyai tingkatan yang sama. Tak ada perbedaan syarat untuk setiap jurusan, semuanya sama.Perlu diketahui bahwa meskipun ijazah sekolah menengah atas ini tidak berlaku bagi yang kejar paket A sampai C. Ada beberapa hal yang harus dijalankan sesuai dengan aturan yang berlaku agar keluaran dari tempat ini sesuai dengan yang diharapkan.5. Bersedia Menjalani Ikatan DinasJika sudah memantapkan diri untuk bersekolah di sini, harus menerima segala risiko yang muncul dan wajib dipatuhi. Pada saat lulus nanti perjalanan masih panjang serta banyak hal yang dihadapi, apalagi terjun langsung ke lingkup masyarakat.Adanya lika-liku yang diperoleh hanya sebagian kecil dari pembelajaran yang diambil. Lama ikatan dinasnya setiap peserta didik itu 10 tahun. Lokasi penempatannya juga ditentukan, tidak dapat memilih sendiri. Perhitungan waktunya setelah ditetapkan sebagai perwira.Demikian ringkas pembahasan dari persyaratan masuk akpol yang dapat dijadikan referensi. Hal-hal yang dipersiapkan secara matang dan terkendali mampu membuahkan hasil sebagaimana yang diinginkan. Segala sesuatu yang luar biasa tak dapat diperoleh dengan instan juga.
Masuk sekolah kedinasan merupakan cita-cita kebanyakan orang. Hal ini dikarenakan adanya jaminan memperoleh pekerjaan setelah dinyatakan lulus sekolah. Salah satu tempat yang menjadi primadona saat ini adalah Akpol. Lulusan dari sini mampu menjadi perwira polisi, adapun persyaratan masuk akpol yang harus dilengkapi dapat disimak berikut ini:
1. Berusia Minimal 16 Tahun Maksimal 21 Tahun
Salah satu persyaratan masuk akpol paling penting adalah usia seorang peserta didiknya.
Apabila berada dibawah 16 tahun, meskipun hanya satu bulan pada saat pendaftaran itu tidak akan diterima.
Hal ini juga berlaku untuk batas maksimalnya. Sehingga tidak semua usia bisa mengikuti kelas di sini.
Ketika nekad melanggar ketentuan ini, bahkan memalsukan data bisa dikenai pasal yang telah ditetapkan.
Biasanya yang mampu langsung mendaftar itu anak-anak SMA atau yang berada beberapa tahun diatasnya.
Perhitungan rumus bisa dilakukan mulai dari tahun akan mendaftar dikurangi dengan tahun lahir, sebaiknya teliti agar tidak kelebihan atau kurang.
2. Tinggi Badan dan Berat Badan Ideal
Pastikan tubuh yang dimiliki tidak hanya sehat, tapi juga proporsional.
Jadi tidak boleh gemuk bahkan terlalu kurus, karena dapat berpengaruh dalam proses penilaian.
Hal ini yang menjadi tolak ukur dari kelulusan seseorang.
Cukup sulit untuk dipenuhi oleh orang yang kelebihan berat badan, tapi jika melakukan olahraga untuk menurunkannya bisa membantu.
Ketentuan tinggi minimal pada pria sekitar 165 cm dan wanita 163 cm.
Ukurannya bukan hasil dari pembulatan, jika kurang dari itu meskipun hanya 0,5 cm tetap saja tidak bisa melanjutkan tahapan berikutnya.
Latihan fisik guna memperoleh tubuh yang diinginkan sangat diperlukan.
3. Belum Menikah
Pada saat ingin menjadi peserta didik di sini, tidak diperuntukkan orang-orang yang statusnya itu telah menikah bahkan punya anak.
Apabila bercerai juga tak dapat mengikuti sekolah ini. Jadi tidak boleh ada ikatan pernikahan selama menjalani pendidikan.
Hal ini bertujuan agar fokus yang diperoleh saat belajar.
- Sekolah kedinasan merupakan salah satu perguruan tinggi yang banyak di idam-idamkan oleh banyak pelajar bahkan oleh para orang tuanya. Sekolah kedinasan ini merupakan sebuah lembaga pendidikan khusus yang langsung berada dalam naungan suatu lembaga pemerintahan. Lalu apa sajakah yang termasuk kedalam sekolah kedinasan gratis dan dapat uang saku? Berikut ulasannya:5 Sekolah Kedinasan Gratis dan Dapat Uang Saku1. Multi Media Training Center (MMTC)Pertama dalam daftar ini, adalah sebuah sekolah kedinasan bernama MMTC. Sekolah kedinasan ini memiliki nama lain yaitu Sekolah Tinggi Multi Media training centre yang berada dibawah naungan Kementerian Kominfo Republik Indonesia. Lembaga pendidikan ini telah berdiri sejak tahun 1985 dengan nama awalnya yaitu MMTC. Namun sekarang telah berubah menjadi Sekolah Tinggi Multimedia MMTC Yogyakarta.Kampus ini terbilang nyaman dengan sarana yang sangat memadai untuk keberlangsungan pendidikan didalamnya. Tenaga pengajarnya juga tidak kalah lengkap dan juga berpengalaman di bidangnya. Untuk saat ini STMM MMTC ini memiliki 2 jenis program pendidikan yang diantaranya adalah pendidikan atau sekolah kedinasan untuk aparat pemerintah dan juga ada yang namanya swadana untuk masyarakat umum.2. STSNKedua, sekolah kedinasan gratis dan dapat uang saku dari pemerintah adalah Sekolah Tinggi sandi Negara yang disingkat STSN. Sekolah ini langsung berada dibawah naungan dari sebuah institusi dengan nama Badan Siber dan Sandi negara Republik Indonesia. STSN bertujuan untuk membentuk kualitas SDM yang handal dalam bidang siber, sandi, dan keamanan digital di Indonesia.STSN belum berdiri selama STAN, institusi ini didirikan baru pada tanggal 17 Januari 2002. Lulusan dari STSN ini bisa langsung diangkat menjadi ASN juga sama dengan STAN. Namun nama dari STSN masih kalah bila dibandingkan dengan nama STAN yang sudah banyak diketahui orang awam. Kampus ini berada di wilayah bogor yang tepatnya di Jl. Raya Haji Usa, Ciseeng, Bogor, Jawa Barat.3. STISPoliteknik Statistika Sekolah Tinggi Ilmu Statistika merupakan sebuah sekolah kedinasan yang bertujuan untuk mempersiapkan SDM yang ahli dan juga profesional pada ilmu statistik yang siap untuk dijadikan ASN. Sekolah ini berada langsung dibawah naungan badan Pusat Statistik Republik Indonesia yang didirikan sejak tahun 1958 dengan disertai surat keputusan dari Perdana Menteri RIS saat itu adalah Ir Djuanda.Pendidikan disini tidak dipungut biaya alias gratis dan bisa langsung bekerja. Adapun yang menjadi fokus pendidikan disini adalah mengenai bagaimana pengolahan data, pembuatan program dan analisis disertai teknik yang baik dalam menyusun sistem informasi statistik. Jurusan yang terdapat disini dibagi kedalam 2 bidang saja, yaitu Statistika ekonomi dan Statistika Sosial.4. IPDNSalah satu sekolah kedinasan ini merupakan kepanjangan dari Institut Pemerintahan Dalam Negeri yang berada dibawah naungan kementrian Dalam Negeri Republik Indonesia. IPDN sendiri tidak dipungut biaya selama menempuh masa pendidikan, bahkan sudah disediakan asrama sehingga tidak perlu mencari kos lagi. Setelah lulus, alumninya akan ditempatkan di berbagai sektor pemerintahan.5. PoltekimKepanjangan dari Politeknik Imigrasi yang berada dibawah naungan kementrian hukum dan HAM Republik Indonesia. Sekolah ini menggratiskan biaya untuk menempuh pendidikan sampai lulus. Alumni dari Poltekim juga diberi uang saku per bulannya, dengan jaminan prospek kerja yang cerah dan diangkat menjadi CPNS. Poltekim sendiri berpusat di wilayah Kota Depok, tepatnya di Jl. Raya gandul, Kecamatan Cinere, Depok, jawa Barat.Itu dia pembahasan mengenai 5 Sekolah kedinasan gratis dan dapat uang saku. Semoga dengan adanya pembahasan ini dapat menambah ilmu dan wawasan bagi pembaca, khususnya yang akan melanjutkan sekolah ke sekolah kedinasan yang ada di Indonesia. Perlu diingat bahwa untuk masuk ke sekolah kedinasan itu tidaklah mudah, akan banyak melalui rintangan yang berat.
- Sekolah kedinasan merupakan salah satu perguruan tinggi yang banyak diinginkan oleh banyak orang tak terkecuali orang dengan latar belakang jurusan IPS. Meskipun jurusan IPS sering dibandingkan tidak lebih baik daripada jurusan IPA, nyatanya banyak sekolah ikatan dinas yang membuka peluang untuk alumni jurusan IPS. Berikut ini merupakan 5 Sekolah Ikatan dinas Jurusan IPS yang banyak diminati:5 Sekolah Ikatan Dinas Jurusan IPS 1. PKN STANPertama dalam daftar ini diisi oleh salah satu sekolah ikatan dinas terfavorit yaitu Politeknik Keuangan Negeri Sekolah Tinggi Akuntansi Negara atau biasa disingkat PKN STAN. Sekolah ini memang sangat terkenal di Indonesia tidak kalah terkenal dengan PTN favorit seperti UI dan UGM contohnya. Sekolah ini berada dalam bawah naungan kementrian Keuangan republik Indonesia.Untuk alumni jurusan IPS di SMA, PKN STAN memiliki jurusan yang berkaitan dengan jurusan IPS. Apalagi Sekolah ikatan dinas ini tidak menentukan apakah calon pendaftar harus seorang jurusan IPA atau IPS. Program Studi yang ada di PKN STAN dibilang lumayan beragam mulai dari diploma 1 sampai dengan tingkat diploma 3.2. IPDNInstitut Pemerintahan Dalam Negeri yang biasa dikenal dengan sebutan IPDN juga tidak kalah tenar dengan STAN. Sekolah ikatan dinas ini menjadi favorit bagi siswa SMA terutama jurusan IPS yang ingin menjadi bagian darinya. Dari persyaratan untuk mendaftar ke IPDN, tidak ada keharusan dari pihak panitia untuk berasal dari jurusan tertentu saja. Bahkan pendaftaran terbuka bagi pendaftar yang memiliki ijazah paket C.Kualitas dari sekolah kedinasan ini juga sepertinya sudah tidak perlu diragukan lagi kredibilitasnya. Lulusan IPDN telah banyak mengisi berbagai jabatan yang ada di berbagai bagian pemerintahan yang ada di Indonesia. Sesuai dengan kualitasnya, tentu untuk mendaftar di IPDN ini banyak persyaratan ketat yang harus dipenuhi oleh pendaftar.3. STTDSekolah Ikatan dinas Jurusan IPS selanjutnya adalah Sekolah Tinggi Transportasi Darat atau biasa disingkat STTD. Sekolah kedinasan ini berada dalam naungan Dinas Perhubungan yang berfokus pada penyelenggaraan pendidikan berbasis akademik dalam bidang transportasi darat. Dikatakan bahwa sekolah kedinasan ini lebih berpeluang bagi siswa yang berasal dari jurusan IPS.4. PoltekimSelanjutnya ada Politeknik Imigrasi yang bisa jadi pilihan bagi siswa yang berasal dari jurusan IPS. Sekolah kedinasan ini salah satu perguruan tinggi kedinasan yang telah berdiri sejak lama. Yaitu sudah didirikan pada tahun 1962 dan berada dalam naungan Kementrian Hukum dan HAM Republik Indonesia. Peluang untuk memasuki Poltekim ini bisa sangat terbuka lebar untuk siswa dari berbagai jurusan.5. STINBagi yang senang dengan sesuatu berbau intelijen mungkin akan senang dengan sekolah kedinasan yang dibawah naungan Badan Intelijen Negara ini. Institusi ini bernama Sekolah Tinggi Intelijen Negara yang didirikan pada tahun 2003 ini sudah menjadi pusat pendidikan intelijen negara sesuai dengan UU 17/2011. Jurusan yang ada disini terbagi 2 menjadi Jurusan agen negara dan Analis Intelijen Negara.Itulah beberapa peluang untuk Sekolah Ikatan Dinas Jurusan IPS yang ternyata tidak sesempit yang dibayangkan. Para lulusan jurusan IPS tentunya harus percaya diri dan bangga jika berasal dari jurusan IPS. Karena jurusan IPS juga tidak kalah memiliki banyak peluang dan prospek yang baik untuk kedepannya. Semoga ulasan diatas dapat menjadi pembakar motivasi untuk lebih giat belajar dalam tujuan meraih cita-cita.
- Melanjutkan studi ke sekolah kedinasan adalah idaman bagi lulusan sekolah menengah atas. Bukan hanya bagi lulusan SMA, tetapi juga siswa SMK karena berharap terbukanya lapangan kerja setelah lulus. Sekolah kedinasan untuk SMK yang bonafit pun telah banyak tersebar dan menyediakan pekerjaan bagi lulusannya, seperti sekolah-sekolah berikut ini:1. Politeknik Keuangan Negara (PKN STAN)Di bawah naungan Kemenkeu, sekolah yang dulu dikenal sebagai STAN ini menjadi pilihan favorit lulusan SMK. Sekolah ini memang fokus mempelajari keuangan, perpajakan, dan kepabeanan, sehingga cocok bagi lulusan SMK jurusan akuntansi. Tentu saja sekolah ini banyak menjadi incaran, karena sektor keuangan masih menempati bidang pekerjaan dengan penghasilan tinggi.PKN STAN menerima lulusan SMK dengan biaya ditanggung oleh PKN-STAN. Artinya, calon mahasiswa tidak perlu mengeluarkan biaya untuk melanjutkan studi di sini. Ditambah lagi, setelah lulus akan mendapat penempatan di beberapa instansi di lingkungan Kementerian Keuangan. Dengan kemudahan ini, PKN-STAN masih menjadi pilihan favorit sekolah kedinasan bagi lulusan sekolah menengah khususnya SMK.2. Sekolah Tinggi Transportasi DaratSekolah kedinasan berikutnya yang bisa menjadi pilihan bagi lulusan SMK adalah Sekolah Tinggi Transportasi Darat (STTD). Siswa SMK yang bisa mencoba memilih sekolah ini adalah para lulusan jurusan otomotif atau sejenisnya. Kementerian Perhubungan sebagai pengawas sekolah ini, akan menempatkan para lulusan STTD untuk bekerja di berbagai proyek di bawah naungan kementerian tersebut.Berlokasi kampus di Bekasi, STTD tentu menjadi alternatif pilihan siswa SMK. Namun sebagai pertimbangan, ada sejumlah biaya tertentu yang harus dikeluarkan untuk sekolah di STTD. Meskipun berbayar, kejelasan lapangan kerja serta jenjang karir yang baik, tentu akan menjadi pertimbangan yang perlu diprioritaskan. 3. POLTEKIPPoltekip merupakan salah satu perguruan yang juga menerima siswa lulusan SMK. Dinaungi oleh Kemenkumhan, sekolah ini menyediakan fasilitas sekolah gratis bagi siswanya. Selain itu, belajar di sekolah kedinasan ini juga memberikan peluang kerja yang terbuka sangat luas. Sekolah kedinasan ini pun membuka peluang bagi lulusan SMK yang ingin bergabung dengan sektor kerja pemasyarakatan.Para lulusan politeknik ini tentu saja akan disebar dan harus terjun langsung ke lembaga-lembaga terkait pemasyarakatan yang tersebar di seluruh Indonesia. Jenjang karir di sektor pemasyarakatan pun tergolong cemerlang, karena wilayah kerja yang luas, serta peningkatan jabatan yang pasti seperti halnya ASN.4. Politeknik ImigrasiSama halnya dengan Poltekip, Politeknik Imigrasi juga dinaungi Kementerian Hukum dan HAM. Awalnya berbentuk akademi, sekolah kedinasan ini kemudian beralih menjadi politeknik. Sesuai dengan namanya, Poltekip dikhususkan pada pengajaran materi-materi di bawah Direktorat Imigrasi. Hal itu berarti, setelah lulus dari Politeknik Imigrasi ini dapat segera diterjunkan ke lingkungan keimigrasian.Berlokasi di Depok, para lulusannya tentu saja harus berdisiplin yang tinggi, integritas, nasionalisme, serta kecerdasan baik intelektual maupun spiritual. Karena, imigrasi merupakan garda depan perlindungan dari masuknya barang-barang ilegal, serta kejahatan perdagangan manusia.5. Sekolah Tinggi Intelijen NegaraSekolah kedinasan ini dinaungi oleh Badan Intelijen Negara. Menerima lulusan SMK dengan memfokuskan kepada pemecahan masalah, sekolah kedinasan ini juga memberikan fasilitas sekolah gratis seperti halnya PKN-STAN. Sekolah Tinggi Intelijen Negara berlokasi di Bogor, sebuah tempat yang cukup kondusif untuk kegiatan belajar.Pilihan sekolah kedinasan untuk SMK di Indonesia sudah sangat beragam, dengan prospek lapangan kerja yang tersebar di seluruh nusantara. Hal ini berarti, para siswa tak perlu ragu lagi untuk menempuh jalur pendidikan SMK. Demikian halnya siswa SMK, tidak perlu khawatir mencari lapangan pekerjaan jika bergabung dengan sekolah-sekolah kedinasan.
Persyaratan ini menjadi satu dari sekian banyak yang begitu menentukan kelulusan seorang pendaftar.
Apabila bercita-cita memasuki sekolahan ini perhatikan dengan baik semua keperluan yang menjadi tombak kelulusannya.
4. Ijazah Minimal Setingkat SMA
Adanya aturan yang menjelaskan bahwa anak SMA yang mampu mendaftar itu berlaku untuk yang lulus.
Apabila belum menyelesaikan bahkan mengulang wajib menunggu sampai ijazah keluar.
Ketika lulusan MA itu juga diperbolehkan karena mempunyai tingkatan yang sama.
Tak ada perbedaan syarat untuk setiap jurusan, semuanya sama.
Perlu diketahui bahwa meskipun ijazah sekolah menengah atas ini tidak berlaku bagi yang kejar paket A sampai C.
Ada beberapa hal yang harus dijalankan sesuai dengan aturan yang berlaku agar keluaran dari tempat ini sesuai dengan yang diharapkan.
5. Bersedia Menjalani Ikatan Dinas
Jika sudah memantapkan diri untuk bersekolah di sini, harus menerima segala risiko yang muncul dan wajib dipatuhi.
Pada saat lulus nanti perjalanan masih panjang serta banyak hal yang dihadapi, apalagi terjun langsung ke lingkup masyarakat.
Adanya lika-liku yang diperoleh hanya sebagian kecil dari pembelajaran yang diambil.
Lama ikatan dinasnya setiap peserta didik itu 10 tahun.
Lokasi penempatannya juga ditentukan, tidak dapat memilih sendiri.
Perhitungan waktunya setelah ditetapkan sebagai perwira.
Demikian ringkas pembahasan dari persyaratan masuk akpol yang dapat dijadikan referensi. Hal-hal yang dipersiapkan secara matang dan terkendali mampu membuahkan hasil sebagaimana yang diinginkan. Segala sesuatu yang luar biasa tak dapat diperoleh dengan instan juga.